Tips untuk Garmen

  1. Mengertilah kain

Melihat banyaknya jenis kain, akan lebih baik bila Anda mengerti jenis-jenis tersebut. Dengan mengerti, maka Anda dapat memilih kain mana yang cocok untuk segmentasi anda. Sebagai contoh jenis SPR yang memiliki kesan mewah namun tidak begitu dingin bila dikenakan apabila dibandingkan dengan katun, SPR lebih cocok digunakan oleh karyawan kantoran. Berbeda dengan katun yang gampang kusut namun dingin, katun cenderung lebih cocok untuk karyawan lapangan.

  1. Posisikan brand anda

Posisi yang dimaksud adalah segmentasi. Dengan segmentasi tersebut, maka Anda akan lebih mudah dalam memilih kain. Sebagai contoh jenis SPR adalah untuk segmen menengah atas. Berbeda dengan polikatun yang lebih kasar dan cenderung untuk segmen bawah.

  1. Ikutilah fashion

Anda akan lebih baik sering memperhatikan tren kemeja. Untungnya tren kemeja pria tidaklah secepat tren baju wanita. Memperhatikan tren ini bisa dilakukan dengan berbagai cara simpel, seperti jalan-jalan di Dept. Store, ataupun menonton televisi dan memperhatikan baju yang dikenakan.


Dapatkan Ragam Tips Penting untuk Merawat Kain di Plaza Kain!

Kami menjual dan mendistribusikan berbagai macam produk yang berkaitan dengan kain kemeja. Perusahaan kami telah bergerak di bidang kain sejak tahun 2000. Dengan pengalaman kami di bidang kain kemeja, kami berharap dapat menjadi solusi bagi Anda jika berkaitan dengan kain kemeja seperti kain katun, kain flanel, kain drill, kain denim, dll. Plaza Kain Toko dan Distributor Kain Kemeja Surabaya.


Artikel Pilihan Lainnya